Menu

Mode Gelap
Audiensi ke Pemko Batam, ADOB Soroti Tarif Ojol, Operasional Taksi Bandara, Hingga BPJSTK Driver Excavator dan Dump Truck Beroperasi Bebas, Cut and Fill di Sei Temiang Batam Diduga Tak Kantongi Izin Apel Siaga Batam Peduli Bencana, Pemko Tegaskan Komitmen Solidaritas Antar Daerah Komisi I Pertanyakan Data TKA PT JEE, Ada yang Masuk Pakai Visa Wisata? LIBAS Laporkan Proyek Citywalk Lubuk Baja: Ada Apa dengan Perizinannya? Dugaan Pembuangan Limbah B3, LIBAS Laporkan Dua Perusahaan ke Polda Kepri

Daerah

Bahas Public Speaking dan Personal Branding, FPPI Anambas Dorong Perempuan Berdaya

badge-check


					Ketua dan anggota Forum Pemberdayaan Perempuan Indonesia (FPPI) Kabupaten Kepulauan Anambas berfoto bersama usai kegiatan diskusi mengenai pentingnya public speaking dan personal branding di Anambas, Sabtu (20/9). Perbesar

Ketua dan anggota Forum Pemberdayaan Perempuan Indonesia (FPPI) Kabupaten Kepulauan Anambas berfoto bersama usai kegiatan diskusi mengenai pentingnya public speaking dan personal branding di Anambas, Sabtu (20/9).

Anambas – Forum Pemberdayaan Perempuan Indonesia (FPPI) Kabupaten Kepulauan Anambas menggelar diskusi seputar pentingnya public speaking dan personal branding bagi perempuan. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Ketua FPPI Anambas, Yessy.

Dalam kesempatan itu, narasumber menyampaikan bahwa kemampuan berbicara di depan publik di era digital tidak lagi sebatas menyampaikan pesan, melainkan juga membangun kepercayaan, kredibilitas, dan citra positif diri.

“Personal branding yang kuat lahir dari konsistensi, integritas, dan komunikasi yang efektif. Melalui public speaking, kita bisa menunjukkan nilai, karakter, dan kompetensi yang membedakan kita dengan orang lain,” ungkapnya, Sabtu (20/9/2025).

Ia juga berharap perempuan di Anambas semakin berdaya, berani tampil, serta percaya diri dalam memanfaatkan personal branding sebagai modal penting menghadapi tantangan masa depan.

“Harapannya, perempuan-perempuan Anambas berani bersuara dan mampu menjadikan personal branding sebagai bekal meraih peluang,” tambahnya.

Acara ini mendapat sambutan positif dari peserta, yang menilai pentingnya keterampilan komunikasi dalam memperkuat peran perempuan, baik di dunia kerja maupun di ruang sosial masyarakat. (Azmi)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Soal DBH Migas, Pemkab Anambas Datangi Ditjen Migas ESDM

23 Januari 2026 - 21:13

Kasus Penganiayaan di Tarempa Barat Diselesaikan Damai, Polisi Kedepankan Restorative Justice

23 Januari 2026 - 09:42

Penanganan Limbah B3 di Batu Ampar, Bea Cukai Batam Mulai Reekspor Bertahap

23 Januari 2026 - 09:36

Perjuangkan Keadilan Fiskal, Bupati Anambas Audiensi dengan DJPK Kementerian Keuangan RI

22 Januari 2026 - 19:52

Kajati Kepri Resmi Lantik Asisten Pemulihan Aset Baru

22 Januari 2026 - 18:08

Trending di Daerah