Menu

Mode Gelap
Audiensi ke Pemko Batam, ADOB Soroti Tarif Ojol, Operasional Taksi Bandara, Hingga BPJSTK Driver Excavator dan Dump Truck Beroperasi Bebas, Cut and Fill di Sei Temiang Batam Diduga Tak Kantongi Izin Apel Siaga Batam Peduli Bencana, Pemko Tegaskan Komitmen Solidaritas Antar Daerah Komisi I Pertanyakan Data TKA PT JEE, Ada yang Masuk Pakai Visa Wisata? LIBAS Laporkan Proyek Citywalk Lubuk Baja: Ada Apa dengan Perizinannya? Dugaan Pembuangan Limbah B3, LIBAS Laporkan Dua Perusahaan ke Polda Kepri

Batam

Indonesia Berhasil Mencatatkan 11 Warisan Budaya Dunia Yang Ditetapkan UNESCO

badge-check


					Siswa Sekolah di Bagnolet Paris sangat menggemari gamelan Jawa dan Wayang Kulit. ( Sumber foto : Ist) Perbesar

Siswa Sekolah di Bagnolet Paris sangat menggemari gamelan Jawa dan Wayang Kulit. ( Sumber foto : Ist)

Gennews.id — Gamelan masuk ke dalam daftar warisan budaya dunia atau Intangible Cultural Heritage. Mengutip unggahan Instagram resmi @seasia.co, UNESCO mengakui nilai filosofis gamelan sebagai media ekspresi budaya dan membangun hubungan antara manusia dan alam semesta.

Diketahui, UNESCO merupakan organisasi di bawah Perserikatan Bang-Bangsa yang menangani bidang pendidikan, keilmuan, dan budaya.

Penetapan gamelan sebagai warisan budaya dunia tersebut dilakukan saat sesi ke-16 Intergovernmental Committee for Safeguarding of the Intangible Cultural Heritage di Paris, Prancis, pada Rabu (15/12/2021) lalu.

UNESCO mengunkapkan bahwa gamelan yang dimainkan dalam orkestra mengajarkan nilai-nilai saling menghormati dan kasih sayang.

Selain gamelan, Indonesia sebelumnya juga telah berhasil mencatatkan 11 Warisan Budaya Dunia yang ditetapkan oleh UNESCO.

Beberapa di antaranya yaitu Wayang (2008), Keris (2008), Batik (2009), Pendidikan dan Pelatihan Membatik (2009), Angklung (2010), Tari Saman (2011), Noken (2012), Tiga Genre Tari Bali (2015), Kapal Pinisi (2017), Tradisi Pencak Silat (2019), dan Pantun (2020).

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Audiensi ke Pemko Batam, ADOB Soroti Tarif Ojol, Operasional Taksi Bandara, Hingga BPJSTK Driver

20 Januari 2026 - 00:18

HUT PGRI Ke-80, Ketua DPRD dan Bupati Anambas Resmi Buka Lomba Tari Tradisional Melayu

24 November 2025 - 23:06

Etika Komunikasi dalam Budaya Minangkabau, Ada “Kato Nan Ampek”

23 Januari 2024 - 15:39

Ini Langkah Indonesia, Setelah Terpilih Ketua Pokja Budaya dan Pariwisata ASEAN Korea Centre

19 Januari 2024 - 14:20

Penjelasan Acara Temu Karya SMK Seni Se-Indonesia

26 Desember 2023 - 18:32

Trending di Batam